Begitu banyak peristiwa yang terjadi didunia ini. Mulai dari suka
maupun duka. Baru saja aku menyadari bahwa kita sebagai manusia memang telah ditakdirkan
dalam menerima rencana sang Khalid. Yups...rencana beliau yang pastinya terbaik
untuk kita. Walaupun rencana itu bisa berupa kesakitan ataupun kebahagian.
Ketika aku sedang di timpa masalah yang bertubi-tubi, awalnya aku merasa Sang khalid telah berlaku tak adil terhadapku. Mengapa beliau memberikan ujian yang seberat ini kepada ku. Namun, saat ku terbangun dalam kegundahan hati yang teramat dalam, aku di pertemukan oleh beliau dengan tetangga lamaku. Ia menderita penyakit, di mana penyakit itu membuatnya berubah 100%. Ia tak setegar dan tak pula seceria dulu. Padahal yang aku ingat, Ia masih sehat walafiat saat pertemuan silaturahmi di hari raya itu.
Ya Allah, ku percaya segala sesuatu ini merupakan rencana dan kuasa Mu. Tentunya hal itu merupakan wujud cinta Mu pada setiap hamba. Namun maafkan kan hamba Mu ini. Hamba yang berlumur dosa. Hamba yang telah mengetahui bahwa mengeluh dan berputus asa merupakan hal yang engkau benci. Tapi, lagi-lagi hamba Mu tetap bersikap demikian.
Ya Allah, ampuni lah dosa-dosa hina yang hambamu ini lakukan dengan sengaja ataupun tidak baik perbuatan maupun lisan. Dan teruntuk saudara/i ku kaum muslimin dan muslimat yang sedang menderita kesakitan, tolong berikan mereka kesembuhan dan kesabaran yang luar biasa. Semoga cobaan dan penderitaan itu bisa menghapus dosa-dosa yang pernah kita lakukan.
Amin....
Keep khusnudzon n istiqomah to ALLAH
Ketika aku sedang di timpa masalah yang bertubi-tubi, awalnya aku merasa Sang khalid telah berlaku tak adil terhadapku. Mengapa beliau memberikan ujian yang seberat ini kepada ku. Namun, saat ku terbangun dalam kegundahan hati yang teramat dalam, aku di pertemukan oleh beliau dengan tetangga lamaku. Ia menderita penyakit, di mana penyakit itu membuatnya berubah 100%. Ia tak setegar dan tak pula seceria dulu. Padahal yang aku ingat, Ia masih sehat walafiat saat pertemuan silaturahmi di hari raya itu.
Ya Allah, ku percaya segala sesuatu ini merupakan rencana dan kuasa Mu. Tentunya hal itu merupakan wujud cinta Mu pada setiap hamba. Namun maafkan kan hamba Mu ini. Hamba yang berlumur dosa. Hamba yang telah mengetahui bahwa mengeluh dan berputus asa merupakan hal yang engkau benci. Tapi, lagi-lagi hamba Mu tetap bersikap demikian.
Ya Allah, ampuni lah dosa-dosa hina yang hambamu ini lakukan dengan sengaja ataupun tidak baik perbuatan maupun lisan. Dan teruntuk saudara/i ku kaum muslimin dan muslimat yang sedang menderita kesakitan, tolong berikan mereka kesembuhan dan kesabaran yang luar biasa. Semoga cobaan dan penderitaan itu bisa menghapus dosa-dosa yang pernah kita lakukan.
Amin....
Tidak ada komentar:
Posting Komentar